Berdasarkan penetapan hasil penilaian kinerja pelaksanaan anggaran satuan kerja lingkup KPPN SOLOK Balai Penelitian Tanaman Buah Tropika memperoleh penghargaan peringkat I kategori Pelaksanaan Anggaran semester II TA 2017. Penilaian.berdasarkan kepada penyelesaian UP/TUP, penyampaian data kontrak, tingkat kesalahan SPM, dan tingkat retur SP2D. Terimakasih teman2 sektor keuangan dan seluruh karyawan/ti Balitbu Tropika.
|
Ka Balitbu Tropika Ellina Mansyah saat menerima piagam KPPN Solok yang diserahkan Wako Solok Wako Solok foto bersama dengan penerima pengharagaan dri KPPN Solok
Foto dan Naskah : Ellina Mansyah Editor : Tim Web |